Flora dan Fauna di Kawasan Danau Poso
Array

Keywords

Danau Poso
Flora dan fauna
Alam
Danau
Poso

Synopsis

Danau Poso menjadi salah satu dari 15 Danau Prioritas Nasional di Indonesia yang tertuang dalam Peraturan Presiden (PERPRES) Nomor 60 Tahun 2021 tentang Penyelamatan Danau Prioritas Nasional yang diintegrasikan pada Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN).

Danau Poso masuk dalam garis Wallace dengan keanekaragaman hayati yang tinggi dibuktikan dengan penemuan sejumlah flora dan fauna endemik.

Saat ini, kelestarian Danau Poso terancam akibat aktivitas manusia seperti kerusakan Daerah Tangkapan Air (DTA), pengerukan outlet, pembuangan limbah rumah tangga, sampah plastik, dan limbah pertanian.

Lake Poso is situated in the Wallacea region, which is recognized for its rich biodiversity. Numerous endemic flora and fauna have been discovered in the area. However, the conservation of Lake Poso is currently under threat due to human activities such as damaging water catchment areas, dredging of outlets, and improper disposal of household, agricultural, and plastic waste.

References

Tanciga, N. F. L., & Fahri, F. (2022). Keanekaragaman Jenis Ular (Serpentes) Disekitar Danau Poso, Sulawesi Tengah. Prosiding SAINTEK, 4, 273-280.

Mamondol, M. R. (2018). Fungsi strategis Danau Poso, gangguan keseimbangan ekosistem, dan upaya penanggulangannya.

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Copyright (c) 2024 Kurniawan Palindondaya Bandjolu

Downloads

Download data is not yet available.